Python Variable

Variabel digunakan untuk menyimpan suatu nilai.

variabel1 = "Halo Dunia"   # varibel 1 menyimpan kalimat Halo Dunia
variabel2 = 404           # variabel 2 menyimpan angkat 404

print(variabel1)
print(variabel2)

Penulisan Nama Variabel

Penulisan Nama Variabel yang kurang tepat :

  • Tidak boleh ada spasi di tengah tengah kata
  • Tidak boleh diawali oleh angka
  • Tidak boleh menggunakan –
# Penulisan Nama Variabel yang kurang tepat
hasil penjumlahan = 101
2hasilpenjumlahan = 1001
hasil-penjumlahan = 110

Penggunaan style nama variabel yang disarankan :

# Snake Case
tempat_belajar_koding = "mikirinkode.com"

# Camel Case
tempatBelajarKoding = "mikirinkode.com"

# Pascal Case
TempatBelajarKoding = "mikirinkode.com"

Pemberian Nilai Pada Variabel

x = 10
y = 15
print(x + y)

# OUTPUT : 25

Output :

25

Pemberian Nilai Baru Pada Variabel :

x = "ngoding itu pusing"
x = "ngoding itu gila asik banget sumpah"   # nilai variabel x akan berubah
print(x)

Output :

ngoding itu gila asik banget sumpah

Pemberian Satu Nilai untuk banyak Variabel :

x, y, z = 99
print(x)
print(y)
print(z)

Output :

99
99
99

Pemberian Nilai untuk banyak Variabel :

x, y, z = 14, 3, 67
print(x)
print(y)
print(z)

Output :

14
3
67

Yuk Lanjut yuk?

-> Mengenal Tipe Data Pada Python

Share ke temen temen lainnya

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *